Roh Kudus, Roh Kebenaran
Berilah daku pengertian
Supaya kupahami kebenaran-Mu
Dan ‘ku tetap hidup di dalamnya
Chorus:
Firman-Mu, ya Tuhan
Menuntunku sempurna
Terang bagi jalanku
Kubuka hatiku ‘tuk mendengar suara-Mu
Kuperlu Firman-Mu sekarang